Petunjuk Penilaian Format Rapor UTS Kurikulum 2013

Petunjuk Penilaian Format Rapor UTS Kurikulum 2013

Disampaikan kepada Bapak/Ibu Ketua Kompetensi Keahlian serta wali kelas, tentang Petunjuk Penilaian Kuantitatif dan Kualitatif pada format rapor UTS kelas X (kurikulum 2013).

Keterangan Nilai Kuantitatf.

Nilai Kuantitatif dengan skala 1 - 4 (berlaku kelipatan 0,33) digunakan untuk nilai Pengetahuan (K1 3) dan Nilai Keterampilan (K1 4). Indeks Nilai Kuantitaif dengan skala 1 - 4 adalah :

Keterangan Nilai Kualitatif 

Nilai Kualitatif yang digunakan untuk nilai sikap spiritual (K1 1), dan sikap sosial (K1 2), serta kegiatan ekstrakurikuler, adalah :

SB  =  Sangat Baik,  B  =  Baik,   C = Cukup,   K  = Kurang

 

Demikian informasi ini disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terima kasih.

 

 

 

Share